Banyak hal yang membuat terjadinya kecelakaan kerja di tempat kerja, hal itu Karena kurangnya kesadaran dan pemahaman arti pentingnya keselamatan ditempat kerja. Kadang mengabaikan bahaya sekecil apapun yang timbul akibat kerja jadi melakukan pekerjaan dengan sembrono dan tidak menggunakan peralatan safety atau alat pelindung diri atau Personal Protective Equipment yang memadai. Seperti gambar berikut ini adalah beberapa contoh kecelakaan kerja dan kurangnya kesadaran dan pemahaman arti pentingnya keselamatan ditempat kerja.
Salah satunya adalah dengan menggunkan Alat pelindung diri dengan lengkap. Alat pelindung diri itu terdiri dari :
- TOPI
- SARUNG TANGAN
- MASKER
- KACA MATA/ PELINDUNG WAJAH
- BAJU KERJA / CELEMEK / SKORT
- SEPATU SAFETY
0 komentar:
Posting Komentar